TENTANG KAMI


Asosiasi Auditor Intern Pemerintah Indonesia disingkat AAIPI adalah organisasi profesi yang beranggotakan perorangan dan unit kerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) yang telah memenuhi persyaratan keanggotaan sebagaimana diatur di dalam Anggaran Rumah Tangga.


Selengkapnya..


Bunga Rampai Jejak Pengawasan Intern di Era Pandemi Covid-19 dapat diunduh di sini

RANCANGAN PERUBAHAN AD/ART


Mengingat perkembangan lingkunan pengawasan dan perubahan regulasi terkait Jabatan Fungsional sebagaimana tercantum dalam Perartuan MenPAN RB No. 13 tahun 2019, dipandang perlu untuk melakukan penyesuaian/harmonisasi AD dan ART AAIPI yang akan dimintakan persetujuan kepada anggota pada Kongres AAIPI tahun 2021

Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon masukan atas rancangan perubahan AD dan ART AAIPI yang dapat diunduh pada tautan ini


Prosiding Kongres AAIPI tahun 2021 dapat diunduh di sini
ANGGARAN DASAR

Tujuan Pembangunan Nasional Indonesia adalah untuk mewujudkan suatu masyarakat adil dan makmur yang merata...

Selengkapnya..
ANGGARAN RUMAH TANGGA

Anggaran Rumah Tangga ini merupakan penjabaran Anggaran Dasar Asosiasi Auditor Intern Pemerintah Indonesia (AAIPI)…

Selengkapnya..
SUSUNAN ORGANISASI

Dewan Pengurus Nasional AAIPI Periode 24 April 2014 – 30 November 2015 ...      


Selengkapnya